Deep Research: Tool OpenAI untuk Analisis Riset

OpenAI baru saja mengumumkan alat AI terbaru mereka yang disebut “deep research”. Alat ini dirancang untuk membuat laporan dalam hitungan menit, sesuatu yang biasanya membutuhkan waktu berjam-jam jika dikerjakan oleh…

Meta Tingkatkan Transparansi AI dalam Iklan

Meta terus berupaya meningkatkan transparansi dalam iklan yang menggunakan kecerdasan buatan (AI). Sejak tahun lalu, Meta mulai memberi label pada iklan yang dibuat atau diedit secara signifikan menggunakan fitur AI…

Android 16 Beta 1: Bikin HP Makin Kece!

Android 16 Beta 1 kini resmi tersedia untuk para developer dan beta tester! Versi beta ini membuka pintu bagi pengujian fitur-fitur terbaru yang membawa peningkatan signifikan pada pengalaman pengguna, performa…

ASUS Zenfone 12 Ultra Segera Hadir Untuk Gebrak Pasar Smartphone 2025!

ASUS telah mengkonfirmasi bahwa mereka akan meluncurkan Zenfone 12 Ultra pada 6 Februari 2025. Perusahaan ini telah merilis beberapa video teaser yang memberikan gambaran tentang fitur-fitur unggulan yang akan hadir…

Cek Baterai Laptop Kamu, Apakah Masih Sehat?

Permasalahan perangkat elektronik yang menggunakan baterai sebagai sumber dayanya, seringkali berkutat pada masalah baterai yang rusak hingga mengalami drop. Tak terkecuali laptop, sepintar-pintarnya kita merawat baterai laptop dengan baik, bukan…

Sinyal 3G Telkomsel Resmi Mati di Seluruh Indonesia!

Telkomsel telah menonaktifkan jaringan 3G di 504 kota/kabupaten di seluruh Indonesia. Ini berarti tidak ada lagi sinyal 3G Telkomsel, hanya sinyal 4G yang tersedia sekarang. Proses penghentian jaringan 3G dilakukan…

Google Game Gratis Untuk Mengisi Waktu Luang!

Industri game di Indonesia sendiri telah berkembang secara signifikan selama beberapa tahun terakhir, tidak hanya pada platform konsol dan komputer, tetapi di perangkat seluler juga meningkat. Bahkan, Indonesia menempati peringkat kedua di dunia…

Tidak Bisa Copy Text di Website Karena Terkunci? Begini Caranya!

Pernahkah kalian mengalami kesusahan ketika harus meng-copy atau menyalin suatu teks di sebuah website? Entah itu untuk referensi kebutuhan tugas sekolah atau pun suatu pekerjaan, tentunya akan merepotkan karena mungkin…

Cara Ganti Password WiFi Indihome

ZTE adalah merek modem Wifi router yang kebanyakan digunakan oleh pelanggan Wifi IndiHome lama. Karena banyaknya pengguna Wifi IndiHome dengan modem ZTE, di situs pencarian pun pertanyaan cara mengganti password…

Infinix Note 30 Resmi Rilis!

Infinix Note 30 resmi diluncurkan di Indonesia sebagai pilihan terbaik bagi para gamers. Smartphone ini menawarkan spesifikasi yang mumpuni untuk bermain game, namun dengan harga yang masih terjangkau.  Dilansir dari…